Kamis, 03 April 2014

SEDIH KETIKA MELIHAT PEMBINA DAN ANAK BANTARA BERTENGKAR


Senin,Selasa,Rabu,Kamis dan jum’at Aku dan teman OSIS dan anak Bantara latihan PBB untuk persiapan camping di Sanjaya . Latihan itu membuatku letih untuk menghadapinya .Tapi aku senang bisa belajar bersama dengan anak OSIS dan anak Bantara , penuh kegembiraan tertawa dan becanda . Tetapi aku juga bersedih ketika seorang anak Bantara pacaran ketika latihan mau dimulai,kemudian saat dia telah di temui oleh kakak Pembina pramuka . Setelah dia ditemui kemudian anak Bantara itu di bawa ke dalam kelas untukdi sidang. Memang dialah seorang anak Bantara yang mempunyai ilmu lebih dari pada yang lainnya.


Diwaktu kemudian dia di bawa di depanku dan di depan anak OSIS juga di depan anak Bantara lainnya. Kemudian kita di Tanya oleh kakak Pembina, “Apakah kalian masih sanggup menarima anak Bantara yang tdak tahu menghargai orang lain ini,” kami pun hanya terdiam.
Tetapi disitu di lihat oleh banyak guru kemudian ada salah satu guru berkata ,”lebih baik di keluarkan daripada membuat kesalahan lagi yang tdak begitu penting , berulang kali dia juga melanggar peraturan,”

“ya , saya akan keluar daripada membuat kesalahan lagi di sini ,” sambut anak Bantara
Kemudian Pembina juga membantah ,”ya , memang kamu pantas keluar dari kegiatan kepramukaan ini  karena kamu keterlaluan tak pernah mendengarkan intruksi malah seenaknya sendiri.
“tapi kata –kata yang kau keluarkan itu yang benar donk itu mebuatku sakit hati”,kata anak Bantara dengan kelihatan wajah yang penuh kemarahan.

“kenapa? kamu tdak terima (sambil membanting buku catatan) memang kan kamu mengagap dirimu lebih baik dari pada teman-temanmu ,jangan egois gitu donk”, balas Pembina.
Anak Bantara itu menjawab ,”ya , saya tidak terima krena yang kau katakan membuatku sakit hati, dan mencemarkan nama baik saya”.

Kemudian disaat perdebatan muncullah sebuah perkelahian kakak Pembina dan anak Bantara. Aku sendri melihat dengan dua mataku aku bersedih tidakkah pantas seorang Muhammadiyah melkukan yang tdak sepantasnya di lakukan. Karena di muhammadiyah adalah gerakan islam yaitu gerakan amar ma’ruf nahi munkar .


1 komentar:

  1. Di Muhammadiyah juga tidak ada namanya OSIS dan Pramuka (cek kebenaran beritanya)

    BalasHapus

 

Terpopuler

Terpopuler Bulan Ini

Terpopuler Minggu Ini